Perbedaan Popping dan Jigging

Perbedaan Popping dan Jigging - dari judul artikel diatas mungkin bagi yang belum pernah mancing di laut di anggap  hal sepele, ah sama aja …! sama- sama pakai umpan palsu (artificial lure) sama- sama dilempar dan digulung tapi sebenarnya banyak perbedaan yang mencolok dari kedua jenis mancing tersebut dari mulai dari joran, reel, sampai umpan tiruan, mari kita bahas satu – persatu.

perbedaan popping dan jigging
perbedaan popping dan jigging

Teknik macing popping dan jigging

Rod Popping  yang paling ideal adalah ukuran 2,1 – 2,4 meter (lebih panjang dari rod jigging) pakai ilmu logika bahwa tehnik popping adalah melempar (cast) umpan jauh kedepan di mana kalau pakai rod yang lebih panjang kita melempar gak terlalu kuat tapi hasil bisa maksimal jauh.
Rod Jigging yang paling ideal adalah ukuran 1,5 – 1,8 meter di mana tehnik ini umpan di lempar ke bawah dan di pompa di tarik naik keatas, bagaimana bila kita memakai peralatan set popping tentu lebih berat dan banyak menghabiskan tenagareel popping lebih ke gear rasio tinggi (high rasio gear) di mana kita membutuhkan putaran kecepatan tinggi untuk menggulung kenur perbandingan 5:1 keatas.

Reel Jigging membutuhkan gear rasio rendah (low rasio gear) bingun ya apa itu rasio gear yang ada pada reel ..? kalau binggun silakan baca artikel ini (pengetahuan tentang reel mancing) umpan popping lebih bersifat mengambang di bedakan dari sifat nya ada umpan yang mengambang di permukaan, sama ada yang di tengah atau agak tenggelam.

Umpan jigging atau metal jigging dari judulnya sudah kelihatan kalau berbahan metal atau besi yang lebih bersifat tenggelam. Dari perbedaan yang sudah mancingikan dot com tulis di atas tentu kita sudah paham dan mengerti dari kedua tehnik tersebut kalaupun di paksa popping buat jigging begitu juga sebaliknya apakah bisa ?. Demikian adalah perbedaan popping dan jigging dalam teknik pancing.

Semoga artikel diatas dapat membantu dan bermanfaat sahabat pancing.

Salam mancing..

Belum ada Komentar untuk "Perbedaan Popping dan Jigging"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel